Sunday, October 30, 2016

Unsur hara Makro

1. Unsur makro
Unsur makro dibutuhkan dalam jumlah cukup besar, pada umumnya diberikan dalam bentuk persenyawaan. George dan sherrington (1984) menyebutkan beberapa persenyawaan makronutrien yang umum digunakan pada medium kultur jaringan, antara lain:
a. Nitrogen (N)
Nitrogen diberikan dalam bentuk persenyawaan yang bermacam-macam, antara lain: KNO3; NH4NO3; Ca(NO3).4H2O; NaNO3; NH4H2PO4; (NH4)2SO4; NH4Cl.
Kebutuhan N terbesar adalah untuk menyusun asam-asam amino, protein, sebagai koenzym atau persenyawaan lain yang mengandung N seperti klorofil.
Unsur N ditranlokasikan di daerah titik tumbuh
b.fosfor (p)
Fosfor diberikan pada medium kultur jaringan dalam bentuk persenyawaan KH2PO4 atau K2HPO4; NH4H2PO4; NaH2 PO4.
komponen asam nukleat (DNA dan RNA)
Pembentukan klorofil
Berperan penting dalam cadangan dan transfer energi (ADP+ATP)
Berfungsi untuk pengangkutan energi hasil metabolisme dalam tanaman.
c. kalium(K)
Kalium diberikan pada medium dalam bentuk KNO3; KH2PO4 atau K2HPO4, KCl; dan K2SO4.
Unsur K sangat diperlukan untuk memacu pembelahan sel, sintesa karbohidrat dan protein, pembuatan klorofil serta untuk mereduksi nitrat (Kyte, 1983).
Aktifasi enzim dan mengatur bka tutup stomata
Unsur K mempengaruhi keluar masuknya nutrien ke dalam sel.
d.sulfur (S)
Sulfur atau belerang diberikan pada medium dalam bentuk
MgSO4. 7H2O; (NH4)2SO4; K2SO4; FeSO4.7H2O; MnSO4.4H2O; ZnSO4. 7H2O; CuSO4. 5H2O.
Sulfur ada didalam beberapa molekul protein dan koenzym.
Memacu pembentukan asam amino,
Membantu pembentukan klorofil
e. kalsium(ca)
Calcium atau kapur diberikan pada medium dalam bentuk
Ca(NO3). 4H2O; CaCl2.2H2O; Ca3 (PO4)2.
pembentukan pembentukan dinding sel
Pembelahan dan pemanjangan dinding sel
f. magnesium(Mg)
Magnesium terutama diberikan pada medium dalam bentuk MgSO4.7H2O.
Aktivator enzim yang berperan dalam transport energi
Komponen dalam pembentukan klorofil


No comments:

Post a Comment